Ilustrasi sumber google |
"Teknologi HIFU, yaitu perawatan yang menggunakan hantaran panas untuk membentuk kolagen. HIFU akan mengeluarkan gelombang ultrasound yang ditargetkan pada lapisan kulit dalam," jelas Dokter Aesthetic dari Cyn Clinic, dr. Cynthia Jayant.
Menurutnya, ultrasound tersebut akan menstimulasi kolagen, sehingga kulit akan memberi efek wajah lebih kencang, elastis dan kenyal. Prosedur ini sangat aman karena bersifat non-operasi dan non-invasif. Selain itu, rasa sakit yang dirasakan juga sangat minim.
Prosedur ini memerlukan waktu sekitar 30-90 menit tergantung tingkat masalah kulit pasien. Setelah perawatan, Anda bisa beraktivitas seperti biasa karena tidak meninggalkan bekas luka sama sekali.
Sumber : www.viva.co.id
Baca Juga Artikel Terkait Lainnya